Emas Tertekan, Fokus Kebijakan The Fed
- Harga emas tertekan dan diperdagangkan di area support kisaran $1.960
- Penguatan US Dolar jelang pertemuan the Fed minggu ini menekan harga emas
- The Fed diperkirakan akan segera mengakhiri kebijakan kenaikkan suku bunganya.
sumber: https://bit.ly/3q3gcXl
US Dollar di Kisaran Terendah 15 Bulan
- US Dolar menunjukkan performa terbaik minggu kemarin, setelah penurunan tajam minggu sebelumnya
- Namun, prospek tetap negatif, dan penguatan saat ini dapat dilihat sebagai pergerakan koreksi
- Pergerakan US dollar berikutnya ditentukan hasil pertemuan FOMC minggu ini
sumber: https://bit.ly/3OoIYed
Dari 2 kejadian tersebut market diprediksi akan sangat volatile.
Banyak sekali peluang untuk transaksi.
- Emas/XAUUSD bergerak di kisaran 4100 pips / potensi profit Rp. 41 juta per Lot
kita dapat ambil aksi SELL di Resistance dan BUY di Support. - Dengan sentimen pasar di atas, kemungkinan Emas dan US dollar akan bergerak dengan loncatan harga signifikan.
- Jangan ketinggalan peluang 2 arah ini. cek analisa di bawah
=====================================
Data Penting Minggu Ini :
- Service PMI AS (USD): Senin, 20:45 WIB. Biro Statistik US akan merilis data sektor jasa yang bisa menggambarkan perekonomian AS
- Consumer Confidence AS (USD): Selasa, 21:00 WIB. Biro Statistik US akan merilis data consumer confidence yang mengukur tingkat kepercayaan masyarakat AS.
- FOMC Rate (USD): Kamis, 01:00 WIB. The Fed akan merilis kebijakan suku bunganya, diperkirakan suku bunga the Fed naik 25 bps.
- FOMC Press Conference (USD): Kamis, 01:30 WIB. The Fed akan mengadakan press conference pasca pengumuman suku bunga, pasar akan cari petunjuk kebijakan berikutnya.
- ECB Rate Decision (USD): Kamis, 19:15 WIB. ECB akan merilis kebijakan suku bunganya, diperkirakan suku bunga ECB naik 25 bps.
- Jobless Claims US (USD): Kamis, 19:30 WIB. Biro Statistik AS akan merilis data jobless claims, diperkirakan jobless claims AS naik 233 ribu.
- GDP AS (USD): Kamis, 19:30 WIB. Biro Statistik AS akan merilis data GDP, diperkirakan GDP AS turun 1.8% dari 2.0%.
- BoJ Press Conference (JPY): Jumat, 13:00 WIB. BoJ akan mengadakan press conference pasca pengumuman suku bunga, pasar akan cari petunjuk kebijakan BoJ berikutnya.
Tinjauan Teknikal
GBP/USD
Preferensi |
: |
BULLISH |
Area Acuan 1 |
: |
1.26932 – 1.26628 (cari konfirmasi sinyal bullish) |
Target |
: |
1.31077 – 1.31498 |
Strategi Alternatif
Area Acuan |
: |
1.26628 (tunggu penembusan valid) |
Target |
: |
1.26087 – 1.25811 |
OIL
Preferensi |
: |
BULLISH |
Area Acuan 1 |
: |
77.14 – 77.48 (tunggu tembus valid) |
Target |
: |
78.84 – 79.37 |
Strategi Alternatif
Area Acuan |
: |
77.14 – 77.48 (Tcari konfirmasi bearish) |
Target |
: |
74.06 – 73.62 |
EMAS
Preferensi |
: |
BULLISH |
Area Acuan 1 |
: |
1949.87 – 1943.52 (cari konfirmasi sinyal bullish) |
Target |
: |
1980.18 – 1989.03 |
Strategi Alternatif
Area Acuan |
: |
1943.52 (Tunggu harga tembus valid) |
Target |
: |
1907.13 – 1900.14 |