Ekonomi China Tumbuh Berikan Sentimen Positif Untuk NZD
Ekonomi China di kuartal pertama tumbuh lebih besar dari perkiraan pasar. Hal ini memberikan sentimen penguatan untuk New Zealand. Sementara itu, kebijakan tarif AS yang tidak menentu dan ekspektasi pemangkasan suku bunga The Fed terus menekan Dolar AS.
Terus Menembus Resistance
Harga terus menembus resistance pada time frame H1, mengindikasikan up trend masih kuat. Peluang BUY tersedia dengan incar pull back di area support terdekat saat ini.
Prediksi : STRONG NZDUSD
Trade Plan :
BUY Area |
: |
0.58459 - 0.58736 |
SL |
: |
0.57998 |
TP1 |
: |
0.59219 |
TP2 |
: |
0.59693 |
TP3 |
: |
0.60121 |