Dolar Menguat Pasca Pernyataan Trump
Harga perak turun seiring menguatnya dolar AS setelah presiden AS, Donald Trump, menegaskan bahwa tarif impor atas Kanada dan Meksiko akan efektif tanggal 4 Maret mendatang. Pasar saat ini masih menunggu data inflasi kunci yang dapat memberikan petunjuk mengenai arah kebijakan moneter Federal Reserve.
Tertahan di Area Resistance
Di time frame H1, terlihat harga masih bergerak di bawah tekanan. Harga bergerak di area resistance yang bisa dimanfaatkan untuk mencari konfirmasi sinyal sell.
Prediksi: WEAK XAGUSD
Trade Plan:
SELL AREA |
: |
31.108 - 31.429 |
SL |
: |
32.005 |
TP1 |
: |
30.590 |
TP2 |
: |
29.826 |
TP3 |
: |
29.049 |