Dolar AS Terdepresiasi
Dolar AS terdepresiasi seiring dengan meningkatnya risk aversion di pasar, yang dipicu oleh aksi jual berkelanjutan di Wall Street. Penurunan ini diperparah oleh ketegangan perdagangan yang diinisiasi oleh Amerika Serikat. Selain itu, pelaku pasar kini menantikan rilis data non-farm payrolls AS yang diperkirakan menunjukkan perbaikan pada malam hari ini.
Bergerak di Dekat Area Support
Secara umum harga masih bergerak dalam uptrend sebagaimana yang terlihat di time frame H1. Peluang buy masih bisa dicari jika terjadi koreksi ke area support yang terlihat.
Prediksi: STRONG GBPUSD
Trade Plan:
BUY AREA |
: |
1.28654 - 1.28392 |
SL |
: |
1.27950 |
TP1 |
: |
1.29108 |
TP2 |
: |
1.29706 |
TP3 |
: |
1.30288 |