Dolar Tertekan Karena Sentimen Pemangkasan Suku Bunga
Dolar tertekan, setelah rilis data ekonomi AS yang beragam. Aktivitas bisnis di sektor jasa mengalami kenaikan, tetapi data ketenagakerjaan sektor swasta lebih buruk dari perkiraan. USD masih mengalami tekanan karena sentimen pemangkasan suku bunga di bulan September.
False Breakout, Harga Masih di Channel
Terdapat false breakout pada time frame H4, harga kembali lagi ke area down trend channel dan berpotensi untuk melanjutkan penurunannya. Peluang SELL tersedia setelah support ditembus.
Prediksi : WEAK USDCAD
Trade Plan :
SELL STOP : 1.36620
SL : 1.37009
TP1 : 1.36410
TP2 : 1.36209
Alternatif :
BUY STOP : 1.37009
SL : 1.36620
TP1 : 1.37219
TP2 : 1.37429