Perhatian Terhadap FOMC
USD terus mengalami kenaikan dengan perhatian penuh terhadap pertemuan FOMC. Prospek ekonomi AS tetap kuat dan investor menunggu prakiraan ekonomi terbaru dari FOMC. Sementara itu, data CPI rilis hari ini yang di perkirakan mengalami kenaikan, dapat mendukung penguatan USD lebih lanjut.
Berpotensi Break Resistance untuk Lanjut Trend
Harga berpotensi menembus resistance pada time frame H1 untuk melanjutkan trendnya setelah double bottom terkonfirmasi. Peluang BUY tersedia setelah resistance terdekat ditembus.
Prediksi : STRONG USDCHF
Trade Plan :
BUY STOP : 0.89887
SL : 0.89579
TP1 : 0.90038
TP2 : 0.90186
Alternatif :
SELL STOP : 0.89579
SL : 0.89887
TP1 : 0.89421
TP2 : 0.89267