Data Ekonomi AS Diperkirakan Kuat
Data ekonomi AS di minggu ini di perkirakan masih menunjukkan bahwa perekonomian AS tetap kuat, mendukung keyakinan pelaku pasar bahwa Fed akan tunda pemangkasan suku bunga sehingga menguatkan Dolar.
Harga Masih di Area Konsolidasi
Harga saat ini masih berada di area konsolidasi pada time frame H1, terdapat potensi koreksi ke support terdekat sebelum melanjutkan trend. Peluang BUY tersedia dengan incar koreksi ke support terdekat.
Prediksi : STRONG USDCHF
Trade Plan :
BUY AREA : 0.90930-0.91052
SL : 0.90547
TP1 : 0.91249
TP2 : 0.91440
Alternatif :
SELL STOP : 0.90547
SL : 0.90930
TP1 : 0.90316
TP2 : 0.90092