Dolar Melemah Setelah Rilis Data Aktivitas Bisnis
Dolar melemah setelah data menunjukkan aktivitas bisnis AS menurun pada bulan April ke level terendah empat bulan di tengah lemahnya permintaan.
Harga Masih di Area Konsolidasi
Harga saat ini masih berada di area konsolidasi dan tertahan di area resistance saat ini pada time frame H1. Peluang SELL tersedia selama harga tidak menembus resistance tersebut.
Prediksi : WEAK USDCHF
Trade Plan :
SELL AREA : 0.91092-0.91192
SL : 0.91428
TP1 : 0.90963
TP2 : 0.90833
Alternatif :
BUY STOP : 0.91428
SL : 0.91192
TP1 : 0.91571
TP2 : 0.91725