Pelemahan USD Angkat Emas
Harga emas naik pada hari Rabu, didukung oleh pelemahan USD sementara investor menunggu rilis data pekerja AS akhir pekan ini untuk mendapatkan insight tambahan terkait kebijakan moneter Federal Reserve ke depan. Indeks dolar AS turun 1,2%, mencapai level terendahnya sejak November.
Uji Area Resistance
Harga emas kembali bergerak menguji area resistance kunci harian. Penembusan ke atas resistance tersebut bisa memicu rally dan berpotensi tembus all time high lagi.
Prediksi: STRONG XAUUSD
Trade Plan:
BUY AREA |
: |
2925.45 - 2934.33 |
SL |
: |
2910.05 |
TP1 |
: |
2947.82 |
TP2 |
: |
2967.13 |
TP3 |
: |
2988.76 |